Wednesday, January 27, 2016

Melatih Otot Lengan Dengan Metode Sederhana

Melatih Otot pada dasarnya sangatlah susah jika tidak tahu cara yang tepat dalam berlatih. Hal itu dapat diketahui dari perbedaan yang saya amati pada perbedaan orang yang berlatih dengan  teknik benar dengan orang yang berlatih dengan menggunakan teknik yang salah karena tidak tahu. Hasilnya yang menggunakan tekniklah yang terbaik hasilnya. Apakah anda mau mempunyai lengan dengan tampilan menarik dan cukup baik ? Semua pria ingin terlihar baik dan bisa memberikan suasana yang bagus dalam berpenampilan, terutama pada tubuh. Untuk mempersingkat isi, langsung saja kita simak !
PUSH UP

1. Push Up

Cara yang pertama adalah sangat simpel, yaitu dengan melakukan push up. Kenapa saya anggap push up itu simpel ? Karena tidak lain karena cara melakukannya dan tempatnya puntidak ditentukan. Kita bisa melakukan push up kapanpun dan dimanapun. Terdapat 3 variasi push up yang bisa anda lakukan untuk mencegah kebosanan, seperti dengan metode tangan melebar, tangan saling bersentuhan, dan membuka/mengepalkan telapak tangan. Cukup dengan 10-20 kali dengan 4 set push up setiap hari (ditambah seiring waktu, maka anda akan mendapati lengan anda tampak lebih berotot. 

2. Chin Up

Chin Up Merupakan sebuah latihan yang dilakukan dengan cara yang lumanyan berat, meskipun caranya sangat sederhana, namun didalam chin up kita dituntut untuk bisa menahan beban tubuh anda. Cobalah untuk mengangkat tubuh Anda hingga dagu (chin) Anda terangkat melampaui tangan yang berpegangan pada medium. Olahraga Chin up bisa dilakukan dimanamun dengan memanfaatkan kusen pintu atau apapun yang cukup tinggi untuk bergantungan.

3.   Angkat Barbel

Memiliki Barbel sendiri tentu sangat menguntungkan, terlebih jika mempunyai sepasang barbel, pastikan punya yah gan fitness mania. Sudah barang tentu bahwa olahraga mengangkat barbel sangat efektif untuk membentuk otot lengan. Anda bisa memulai dengan mengangkat barbel bebobot ringan terlebih dahulu, 10-15kg sesuai kemampuan anda. Mengangkat barbel bisa dengan banyak cara, mulai cara mengangkat di depan tubuh, mengangkat menyamping, dan dari dada ke atas. Itulah beberapa tips yang dapa saya bagikan untuk anda. Sekarang saatnya untuk berbagi melalui akun sosial media anda agar ilmu yang saya bermanfaat dan artikelnya bisa update terusss. Terimakasih sudah berkunjung

Melatih Otot Lengan Dengan Metode Sederhana Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 komentar: